Tag Archives: ldiisampit

Perkuat Ukhuwah, Dua Pengurus DPD LDII Kotim Turut Dilantik sebagai Pengurus MUI Kec Baamang

SAMPIT(6/9)– Ketua MUI Kabupaten Kotawaringin Timur Drs Amrullah Hadi secara resmi mengukuhkan pengurus MUI Kecamatan Baamang masa khidmat 2022-2026 di Aula Kantor Kecamatan Baamang pada Selasa (6/9). Acara pengukuhan dihadiri Camat, Lurah-lurah di Kecamatan Baamang, KUA, Mantan Kemenag Kotim H. Syamsudin, dan Ketua MUI Kotim. Dalam sambutannya, H Amrullah mengulas …

Read More »

Peringati HUT RI, LDII Kotim Melaksanakan Upacara Bendera

Sampit (17/8).  Berbagai cara dapat dilakukan untuk menumbuhkan jiwa nasionalisme. Rasa cinta dan bangga pada ibu pertiwi, Negara Kesatuan Republik Indonesia. Salah satunya adalah menyelenggarkan upacara bendera.  Hal inilah yang menjadi pemicu LDII Kabupaten Kotawaringin Timur dalam memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia yang ke-77.  “Pada hari ini, tangal 17 Agustus …

Read More »

Soal Mengamalkan 4 Pilar Kebangsaan, Wakil Ketua MPR: LDII Sudah Luar Biasa

TANGERANG (13/8). DPW LDII Banten bekerja sama dengan Wakil Ketua MPR Yandri Susanto menggelar “Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan” pada Jumat (12/8). Sosialisasi tersebut dilaksanakan di Pondok Pesantren Budi Mulia, Kabupaten Tangerang, Banten. Dalam kesempatan itu Yandri mengatakan, LDII bisa dijadikan contoh dalam menanamkan wawasan kebangsaan terhadap warganya. Ia menegaskan, ormas …

Read More »