nasional

LDII Kalteng Hadiri Pelepasan Tanah dan Air ke Wilayah IKN Nusantara

PALANGKA RAYA: Sejumlah tokoh agama (Toga) dan tokoh masyarakat (Tomas) menghadiri undangan Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) dalam prosesi pelepasan tanah dan air ke wilayah Ibukota Negara (IKN) Nusantara, Sabtu (12/3) pukul 05.30 WIB.Hadir dalam prosesi yang digelar di Istana Isen Mulang (Rujab Guberner Kalteng) tersebut yaitu perwakilan dari Majelis Ulama …

Read More »

Silaturahmi dengan Pengurus LDII, Kapolres Tabanan: Sinergisitas Semakin Solid

TABANAN – Sinergisitas antara DPD LDII Tabanan dengan Polres Tabanan bakal semakin kuat. Hal itu terungkap saat pengurus DPD LDII Tabanan audiensi dengan Kapolres Tabanan AKBP Ranefli Dian Candra, Jumat (11/3/2022).“Dengan silaturahmi ini, sinergisitas yang sudah terjalin antara LDII dengan Polres Tabanan bisa lebih solid,” ujar Ranefli didampingi Kasat Intelkam …

Read More »

Bupati Nganjuk: Pemerintah Membangun Fisik dan Pengetahuan, Kyai Membangun Rohani

Nganjuk:  Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Nganjuk, Marhaen Djumadi, meresmikan rumah susun (rusun) santri Pondok Pesantren Al Ubaidah, Kertosono, Jawa Timur, pada Kamis (10/3/2022). Di depan para hadirin, ia mengingatkan tugas pemerintah daerah yakni membangun fisik, sementara ilmu pengetahuan oleh para guru. “Sementara masalah pembangunan rohani bagi umat Islam dilakukan oleh …

Read More »

Gubernur Jabar Pesan Kepada Sako SPN Membantu Menjaga Negeri

Saat Pelantikan Pengurus Sako SPN Jawa Barat Masa Bakti 2020-2025 Bandung- Ketua Kwartir Daerah Provinsi Jawa Barat, Atalia Praratya Ridwan Kamil melantik sekaligus mengukuhkan Majelis Pembimbing dan Pengurus Satuan Komunitas Pramuka Sekawan Persada Nusantara Daerah Jawa Barat masa bakti 2020-2025, pada Kamis (10/03/2022). Dalam sambutannya, Kak Atalia Praratya mengapresiasi Sako …

Read More »

Lantik Pengurus Wanita LDII, Ketua LDII Lamongan Tekankan Pentingnya Sinergi Antar Ormas

LAMONGAN, Ketua DPD LDII Lamongan melantik pengurus Wanita LDII Lamongan pada Jumat (4/3). Pelantikan yang bertema “Menjadi Ibu Hebat untuk Mencetak Generasi Hebat” berlangsung di Gedung Sabha Dyaksa Pemkab Lamongan. Ketua Wanita LDII Lamongan, Lastri Wahyuningsih, dalam sambutannya usai dilantik bersama 22 orang jajaran pengurus wanita LDII Lamongan periode 2021-2026 …

Read More »

MUI DKI Jakarta Silaturahmi Ke Ponpes Al Ubaidah

KBRN, Kediri: Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) DKI Jakarta, KH Munahar Muchtar menggelar silaturahmi ke Pondok Pesantren (Ponpes) Al Ubaidah Kertosono, pada Kamis (3/3/2022). Agenda ke pesantren tersebut, usai menyerahkan bantuan korban erupsi Gunung Semeru kepada MUI dan DPD LDII Lumajang, di kantor DPW LDII Jawa Timur pada Selasa (1/3/2022). …

Read More »

LDII Pasbar Bantu Korban Musibah Gempa Pasbar

Pasaman Barat, 02/03 – Pada Jumat, 25 Pebruari 2022 terjadi musibah gempa dengan skala 6,1 SR terjadi di Pasaman Barat, Sumbar. Musibah ini menimbulkan kerusakan di sejumlah wilayah dan getarannya terasa hingga ke Malaysia. Dari data BMKG, gempa tersebut terjadi pukul 08.39 WIB di Talamau, Pasaman Barat, Sumbar. Hasil analisis …

Read More »

Mengikuti Pelatihan Jurnalistik Batch 5 Departemen KIM DPP LDII secara Daring (1)Peserta Diajari Trik Wawancara dan Kiat-kiat Menembus Narasumber sampai Menulis Stright News

Saat ini setiap orang dihadapkan dengan sesuatu yang serba digital, segala sesuatu yang diperlukan seseorang bisa diperoleh dari ponsel android. Mulai dari pesan makanan, belanja pakaian sampai tebar pesona, bisa dengan mudah dan cepat bisa dilakukan. Sehingga dirasa sangat penting bagaimana cara menyampaikan pesan atau informasi dari individu maupun kelompok …

Read More »